Tentang Kami

Biro Arsitektur el-Vastu merupakan penyedia jasa arsitek dan jasa konstruksi yang bertempat di Bangkalan, Madura. Spesialisasi perancangan kami adalah eksterior, interior maupun lansekap pada bangunan rumah tinggal, ruko, minimarket dan cafe. Pelayanan yang kami tawarkan adalah berbagai macam kebutuhan jasa arsitek seperti gambar arsitektur, gambar kerja, jasa bangun rumah (bangun bangunan baru dan renovasi) dan konstruksi lainnya.

Biro Arsitektur el-Vastu siap memberi masukan dalam proses perancangan dan konstruksi bangunan lainnya. Dimana jasa arsitek kami meliputi konsep awal, tahapan desain arsitektural, desain landscape dan hardscape bahkan hingga perhitungan struktur dan RAB. Hal ini dimaksudkan agar dalam perencanaan anggaran proyek lebih tepat sasaran dan efisien, baik dari sisi efisiensi pekerjaan maupun biaya.

Konsep besar dari perancangan kami adalah maksimalisasi potensi yang ada, seperti view, sinar matahari, dan unsur lainnya sehingga bangunan yang dihasilkan menjadi bangunan yang menarik secara fisik, selain itu juga dapat memberikan kenyamanan ruang.

1 comments:

The Owl Young Architect said...

bagaimana buat konsep perancangan kantor Pu???
Apasaja yg dibutuhkan?.....mohon bantuannya,,:(

Post a Comment